Monday, October 26, 2015

Makalah Manusia Purba di Luar Indonesia (Afrika)

Manusia Purba Di Afrika


“MANUSIA PURBA DI LUAR INDONESIA”
 
 KATA PENGANTAR
Puji syukur tak henti-hentinya kami panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa karena karunia-Nyalah kami dapat menyelesaikan makalah mengenai manusia purba ini tepat pada waktunya.Makalah ini dibuat dalam rangka memperdalam pemahaman mengenai materi manusia purba yang terdapat di Afrika.
Tidak lupa juga kami ucapkan terima kasih kepada bapak ibu guru yang telah membimbing kami,dan teman-teman sekalian yang telah berpartisipasi dalam menyusun karya tulis ini. Harapan kami, semoga karya tulis yang sederhana ini, dapat memberi manfaat tersendiri bagi teman-teman sekalian.

Adm, 21 Januari 2015


Penyusun








DAFTAR ISI
Kata Pengantar…………………………………………………………………..…….i
Daftar Isi………………………………………………………………………………ii
BAB 1 PENDAHULUAN……………………………………………………………1
a.)Latar Belakang……………………………………………………………………...1
b.)Rumusan Masalah…………………………………………………………………..1
c.)Tujuan Penulisan…………………………………………………………………....1
BAB 2 PEMBAHASAN ……………………………………………………………..2
Manusia Purba Yang Terdapat Di Afrika……………………………………………..2
BAB 3 PENUTUP…………………………………………………… ……………….6
a.)Kesimpulan………………………………………………………………………….6
b.)Saran…………………………………………………………………………….......6
DAFTAR PUSTAKA………………………………………………………………….7




BAB 1
PENDAHULUAN
1.Latar belakang
Manusia purba yang hidup pada zaman Praaksara sekarang sudah berubah menjadi fosil.Afrika merupakan salah satu tempat ditemukannya fosil manusia purba. Fosil yang ditemukan di Afrika cukup beragam,mulai dari manusia purba jenis Australipithecus Africanus, Australipithecus Robustus dan lain-lain. Itu sebabnya makalah ini dibuat untuk mengetahui lebih jelas dan terperinci mengenai jenis-jenis manusia purba dan ciri fisik, tempat ditemukannya,serta orang yang menemukan fosil manusia purba tersebut.
2.Rumusan Masalah
Berdasarkan latar belakang di atas, maka dapat dirumuskan beberapa permasalahan yang akan dibahas adalah sebagai berikut.                 
a.)Sebutkan jenis-jenis manusia purba yang terdapat di Afrika?
b.)Bagaimanakah ciri fisik dari manusia purba di Afrika?
3.Tujuan Penulisan
 Berdasarkan rumusan masalah di atas, makalah ini bertujuan sebagai berikut.
a.)Untuk mengetahui jenis-jenis manusia purba, serta para ahli yang pernah  meneliti keberadaan manusia purba di Afrika.
b.) Untuk mengetahui ciri fisik manusia purba yang terdapat di Afrika.




Makalah Lengkapnya DISINI 

No comments:

Post a Comment